Bagaimana Strategi Mengelola Keuangan dan Melunasi Utang?

Pertanyaan:

Bagaimana saya mengelola keuangan dan melunasi utang yang jumlahnya lebih besar dari pemasukan karena saya terjebak dalam gali lubang tutup lubang.

Jawaban pertanyaan:

Tentunya jika ingin lunas, utang harus dibayar.

Bagaimana strartegi membayar utang:

  • Identifikasi semua utang yang dimiliki
  • Identifikasi semua sumber penghasilan dan aset-aset yang dimiliki
  • Mengalokasikan anggaran untuk membayar utang lebih banyak, jika tercukupi sumber penghasilan.
  • Membuat langkah strategis membayar utang, misal melakukan top up, pengajuan keringanan suku bunga dan lain-lain.
  • Memulai menata keuangan dengan perencanaan yang baik dan efektif.
Picture of Wahyuning Widowati, M.I.Kom, CFP®, QFE ®

Wahyuning Widowati, M.I.Kom, CFP®, QFE ®

  • Qualified Financial Educator
  • Licensed  NLP COACH®
  • Approved by DR. Richard Bandler & The Society of NLP™, USA

Bagikan:

WhatsApp
Facebook
Twitter
LinkedIn